Cuaca Hari Ini: Hujan Disertai Petir Diprakirakan Terjadi di Kota Bandung dan Kota Surabaya

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 7 Februari 2024 - 13:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia Hari Ini. (Pixabay.com/Benfe)

Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia Hari Ini. (Pixabay.com/Benfe)

HALLOBANDUNG.COM -Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca sejumlah kota besar di Indonesia, berlaku untuk Rabu (7/2/2024).

Prakirawan BMKG Efa Septiani mengatakan, di pulau Sumatera, cuaca cerah berawan dan diprakirakan terjadi di kota Banda Aceh.

Kemudian, cuaca berawan diprakirakan terjadi di kota Medan dan Tanjung Pinang. Selain itu, cuaca berkabut diprakirakan terjadi di kota Pekanbaru.

Ia memprakirakan hujan dengan intensitas ringan terjadi di kota Padang, Bengkulu, dan Palembang.

Kemudian, hujan dengan intensitas sedang diprakirakan terjadi di kota Bandar Lampung.

Selanjutnya, hujan dengan intensitas lebat diprakirakan terjadi di kota Pangkal Pinang.

“Waspadai hujan disertai petir diprakirakan terjadi kota Jambi,” kata Efa.

Baca artikel lainnya di sini : Banjir dan Longsor Landa Kabupaten Cilacap, Seorang Meninggal dan 157 KK di 4 Desa Terdampak

Di pulau Jawa, hujan disertai petir diprakirakan terjadi di dua kota. Seperti, kota Bandung dan Surabaya.

Sedangkan hujan dengan intensitas sedang diprakirakan terjadi di kota Semarang dan Yogyakarta.

Lihat juga konten video, di sini: HUT ke-16 Partai Gerindra Digelar Secara Sederhana, Prabowo: InsyaAllah, yang Terbaik untuk Bangsa dan Rakyat

Kemudian, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Serang.

Baca Juga:

US Agency for Global Media Diminta untuk Pulihkan VOA dan Sejumlah Media di Bawah Naungannya

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

BGN Tanggapi Puluhan Siswa Cianjur yang Alami Keracunan Usai Santap Menu Makan Bergizi Gratis

Termasuk 2 Putri Zulhas dan Deretan Artis Terkenal, Inilah Daftar Lengkap Nama-nama Pengurus Baru DPP PAN

“Cuaca di kota Jakarta diprakirakan berawan tebal pada Rabu ini.” ujarnya.

Sementara di pulau Bali dan Nusa Tenggara, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di sejumlah kota. Seperti, Denpasar, Mataram, dan Kupang.

Beralih ke pulau Kalimantan, cuaca berawan dan berawan tebal masing-masing diprakirakan terjadi di kota Palangkaraya dan Pontianak.

Selain itu, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Banjarmasin dan Tanjung Selor.

“Waspadai hujan disertai petir diprakirakan terjadi di kota Samarinda,” ucapnya.

Beralih ke pulau Sulawesi, cuaca berawan diprakirakan terjadi di kota Manado.

Selanjutnya, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di sejumlah kota, seperti Gorontalo, Mamuju, Palu, dan Kendari.

“Potensi hujan dengan intensitas sedang diprakirakan terjadi di kota Makassar,” katanya.

Di Indonesia Timur, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Ternate, Manokwari, dan Jayapura.

“Waspadai hujan disertai petir yang diprakirakan terjadi di kota Ambon,” ujarnya.***

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Hallotokoh.com dan Bintangnews.com

Berita Terkait

Joki mulai beraksi di UTBK , UPI dan USU temukan joki dalam kegiatan UTBK 2025 dan dilaporkan polisi.
Termasuk 2 Kendaraan Ridwan Kamil, KPK Sita 26 Kendaraaan dalam Kasus Korupsi pada Bank BJB
Uskup Bandung Mgr Antonius Benyamin Subianto Wakili Indonesia Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Roma dan Vatikan
Liburan ke Jepang bersama keluarga tanpa izin Gubernur dan Menteri Dalam Negeri, Bupati Indramayu Lucky Hakim wajib magang di Kemendagri.
Setelah disita KPK,motor Royal Enfield Classic 500 milik Ridwan Kamil belum diketahui keberadaanya.
Terkait Kasus Korupsi Penyaluran Fasilitas Kredit, KPK Panggil 2 Orang Petinggi LPEI Sebagai Saksi
Karena dituduh menghamili,Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, melaporkan selegram Lisa Mariana ke Bareskrim Polri.
Optimistis dengan Kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto, Inilah Alasan Para Diaspora RI di Timur Tengah

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 10:14 WIB

Joki mulai beraksi di UTBK , UPI dan USU temukan joki dalam kegiatan UTBK 2025 dan dilaporkan polisi.

Sabtu, 26 April 2025 - 08:11 WIB

Termasuk 2 Kendaraan Ridwan Kamil, KPK Sita 26 Kendaraaan dalam Kasus Korupsi pada Bank BJB

Kamis, 24 April 2025 - 22:02 WIB

Uskup Bandung Mgr Antonius Benyamin Subianto Wakili Indonesia Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Roma dan Vatikan

Kamis, 24 April 2025 - 20:53 WIB

Liburan ke Jepang bersama keluarga tanpa izin Gubernur dan Menteri Dalam Negeri, Bupati Indramayu Lucky Hakim wajib magang di Kemendagri.

Senin, 21 April 2025 - 21:40 WIB

Setelah disita KPK,motor Royal Enfield Classic 500 milik Ridwan Kamil belum diketahui keberadaanya.

Berita Terbaru