Autopsi Jenazah Aktor Sinetron ‘Mak Lampir’ Sandy Permana, Rumah Sakit Polri Kramat Jati Jelaskan Hasilnya

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 13 Januari 2025 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aktor Sandy Permana. (Instagram.com @sandhypermana30)

Aktor Sandy Permana. (Instagram.com @sandhypermana30)

HALLOBANDUNG.COM  – Rumah Sakit (RS) Polri Kramat Jati, Jakarta Timur mengungkapkan adanya temuan adanya kekerasan benda tajam dan tumpul.

RS Polri melakukan autopsi jenazah aktor Sandy Permana yang pernah berperan sebagai Arya Soma dalam sinetron Mak Lampir.

Kepala Bidang Pelayanan Dokter Kepolisian RS Bhayangkara Kombes Pol Hery Wijatmoko saat dikonfirmasi di Jakarta, Senin. (13/1/2025).

“Terdapat kekerasan (benda) tajam dan tumpul pada jenazah,” kata Kombes Pol Hery Wijatmoko

Dikutip Femme.id, Hery menyebut, jenazah sudah selesai dilakukan pemeriksaan dan langsung dibawa pulang oleh keluarga.

“Iya sudah dilakukan pemeriksaan (autopsi) pada Minggu, masuk sekitar pukul 14.00 WIB lebih dan pukul 21.00 WIB lebih sudah dibawa pulang,” ucap Hery.

Aktor Sandy Permana yang pernah berperan sebagai Arya Soma dalam sinetron “Mak Lampir” ditemukan warga telah bersimbah darah di wilayah Cibarusah, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (12/1/2025).

Kepala Satuan Reserse Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Bekasi Kompol Onkoseno Grandiarso Sukahar menjelaskan korban yang sedang sekarat ditemukan oleh tetangganya.

“Kemudian dibawa ke rumah sakit, namun tidak tertolong. Dan ketika kita lakukan pengecekan, pada korban memang ada beberapa luka tusuk,” kata Onkoseno di Jakarta, Minggu (12/1/2025).

Polisi pun telah melakukan penyisiran kamera pengawas (CCTV) di sekitar lokasi kejadian. Polisi juga tengah memburu seorang terduga pelaku.

“Sudah ada yang kita identifikasi. Sekarang sedang kita lakukan pencarian. (Terduga pelaku) Satu orang,” ujar Onkoseno.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Ekonominews.com dan Ekbisindonesia.com 

Baca Juga:

Kejagung Merespons Adanya Pendapat Hakim Agung Soesilo yang Berbeda dengan Hakim Agung Lain

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Inilah 5 Cara Hentikan Batuk dengan Cara Sederhana, Termasuk Menambahkan Madu ke dalam Minuman

Anda Bisa Memiliki Media Online Sendiri dengan Tampilan Keren Seperti Media Ini, Hanya dengan Rp5 Juta

Simak juga berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Hello.id dan Saatini.com

Informasi nasional dari pers daerah dapat dimonitor langsumg dari portal berita Haibanten.com dan Haisumatera.com

Sedangkan untuk publikasi press release serentak di puluhan media lainnya, silahkan klik Persrilis.com atau Rilispers.com (150an media).

Untuk harga paket yang lebih hemat klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional).

Kami juga melayani publikasi press release di jaringan Disway Group (100an media), dan ProMedia Network (1000an media), serta media lainnya.

Untuk informasi, hubungi WhatsApp Center Pusat Siaran Pers Indonesia (PSPI): 085315557788, 08557777888, 087815557788, 08111157788.

Pastikan juga download aplikasi Hallo.id di Playstore (Android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik. Media Hallo.id dapat diakses melalui Google News. Terima kasih.

 

Berita Terkait

Debby Lufiasita, Sosok Publicist yang Kini Menyentuh Hati Lewat Lirik dan Melodi
Berawal dari Akting Berperan Kenakan Jilbab, Adhisty Zara Ungkap Alasan Kini Makin Nyaman Berjilbab
Dugaan Pencemaran Nama Baik, Artis Olla Ramlan Laporkan Akun Medsos IG dan TikTok ke Polda Metro Jaya
Konser John Legend 6 Oktober: Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza Siap Tambah Semarak!
Konser John Legend 6 Oktober 2024: Tiket Mulai dari Rp900 Ribu, Kategori Kursi, dan Cara Pembelian
BNSP dan LSPMI Sertifikasi Kompetensi Musisi Terkenal, Dari Dwiki Dharmawan hingga Memes, Dukung Profesionalisme
Now Playing Festival 2024 Kembali di Bandung: Hindia, Nadin Amizah, dan NDX AKA Siap Menghibur Penggemar
Polda Metro Jaya Selidiki Pelaku Penyebaran Video Syur Audrey Davis, Putri Vokalis David Naif
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 11:54 WIB

Autopsi Jenazah Aktor Sinetron ‘Mak Lampir’ Sandy Permana, Rumah Sakit Polri Kramat Jati Jelaskan Hasilnya

Jumat, 10 Januari 2025 - 02:10 WIB

Debby Lufiasita, Sosok Publicist yang Kini Menyentuh Hati Lewat Lirik dan Melodi

Kamis, 14 November 2024 - 10:10 WIB

Berawal dari Akting Berperan Kenakan Jilbab, Adhisty Zara Ungkap Alasan Kini Makin Nyaman Berjilbab

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:26 WIB

Dugaan Pencemaran Nama Baik, Artis Olla Ramlan Laporkan Akun Medsos IG dan TikTok ke Polda Metro Jaya

Senin, 9 September 2024 - 00:17 WIB

Konser John Legend 6 Oktober: Penampilan Spesial Yura Yunita dan Siti Nurhaliza Siap Tambah Semarak!

Sabtu, 7 September 2024 - 03:46 WIB

Konser John Legend 6 Oktober 2024: Tiket Mulai dari Rp900 Ribu, Kategori Kursi, dan Cara Pembelian

Selasa, 27 Agustus 2024 - 11:19 WIB

BNSP dan LSPMI Sertifikasi Kompetensi Musisi Terkenal, Dari Dwiki Dharmawan hingga Memes, Dukung Profesionalisme

Minggu, 25 Agustus 2024 - 20:34 WIB

Now Playing Festival 2024 Kembali di Bandung: Hindia, Nadin Amizah, dan NDX AKA Siap Menghibur Penggemar

Berita Terbaru